IHSG Dibuka ke Level 8.107 pada Perdagangan 29 Oktober 2025
Economix.id – IHSG Dibuka ke Level 8.107 pada Perdagangan 29 Oktober 2025
Warta Ekonomi – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat ke level 8.107,37 pada perdagangan Rabu, 29 Oktober 2025. Namun, setelah beberapa menit perdagangan dibuka, IHSG merosot ke zona merah.
Berdasarkan data RTI pada pukul 09.10 WIB, IHSG turun tipis 4,8 poin atau 0,06% ke level 8.087,82. Sebanyak 304 saham menanjak, 211 saham menyusut dan 147 saham mendatar.
Per pagi hari ini, IHSG sudah memperdagangkan 3,17 miliar lembar saham dengan frekuensi 221.445 kali. Adapun nilai transaksi yang dibukukan mencapai Rp1,46 triliun.
menjadi saham top losers dengan penurunan -14,94% ke Rp262, disusul yang terkoreksi -14,80% ke Rp380 dan yang melorot -14,52% ke Rp212.
Di posisi top gainers ada yang meroket 23,35% ke Rp206, yang loncat 22,58% ke Rp304 dan yang melesat 20,35% ke Rp1.390.
Haruskah Anda membeli BULL sekarang?
ProPicks AI mengevaluasi BULL bersama ribuan perusahaan lain setiap bulan menggunakan lebih dari 100 metrik keuangan.
Dengan menggunakan AI yang canggih untuk menghasilkan ide-ide saham yang menarik, sistem ini tidak hanya melihat popularitas, tetapi juga menilai fundamental, momentum, dan valuasi. AI ini tidak bias—hanya mengidentifikasi saham mana yang menawarkan rasio risiko-hasil terbaik berdasarkan data terkini dengan saham-saham juara terdahulu, termasuk Super Micro Computers (+185%) dan AppLovin (+157%).
Ingin tahu apakah BULL saat ini disoroti dalam strategi AI ProPicks, atau jika ada peluang yang lebih baik di tempat yang sama?
sumber : id.investing.com
